Berdasarkan Surat Badan Pengawasan Mahkamah Agung R.I Nomor. 2498/BP/KP.02.1/11/2021 tanggal 10 Nopember 2021 tentang Sosialisasi Evaluasi ZI Menuju WBK dan WBBM tahun 2021, Maka pada hari Kamis 11 Nopember 2021, pukul 10.30 WITA, Pimpinan Pengadilan Negeri Parepare mengikuti Sosialisasi Evaluasi ZI Menuju WBK dan WBBM tahun 2021 secara Virtual.
Kegiatan tersebut di ikuti oleh Ketua Pengadilan Negeri Parepare ibu Khusnul Khatimah, S.H., M.H beserta bapak/ibu Hakim dan Panitera Pengadilan Negeri Parepare.
Kegiatan ini berlangsung dengan tetap mengikuti Protokol Kesehatan Covi-19.
Pengadilan Negeri Parepare siap menuju Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM)!
untuk melihat dokumentasi kegiatan, silahkan click foto di atas